Terkadang kita menemukan kasus bahwa PHP menganggap nilai 1 = '1', padahal itu mungkin bisa membuat aplikasi yang kita buat menjadi sedikit bermasalah. Nah dengan menggunakan use strict pada PHP kita bisa membuat penulisan kode kita menjadi jauh lebih baik. Untuk penulisan sebagai berikut
<?php declare(strict_types=1);
